Haluan Riau

Saturday, Sep 14th

Last update05:48:28 PM GMT

You are here: DAERAH DUMAI

DUMAI

Banjir Memakan Korban, Bocah 6 Tahun Hilang

DUMAI-Banjir yang melanda kota Dumai pagi hingga Minggu (1/9)siang memakan korban jiwa. Bocah 6 tahun bernama Haikal dengan alamat Jalan Hangtuah, hingga kini tak ditemukan setelah terbawa arus.

AddThis Social Bookmark Button

PLN Jatahkan Dua Jam Pemadaman Bergilir

DUMAI-Sama dengan derita daerah lainnya, Dumai termasuk yang harus mengalami pemadaman bergilir tersebab berkurangnya pasokan listrik dari pembangkit jaringan Sumatera. Setiap harinya listrik di kota ini harus padam minimal dua jam.

AddThis Social Bookmark Button

228 JCH Dumai Dinyatakan Sehat

DUMAI-Dinas Kesehatan Kota Dumai menyatakan, dari hasil pemeriksaan kesehatan kedua terhadap 228  Jamaah  Calon Haji kota Dumai dinyatakan laik berangkat ke Tanah Suci Makkah.

AddThis Social Bookmark Button

Program Padat Karya Libatkan Warga Tempatan

DUMAI-Program Padat Karya infrastruktur jalan sepanjang 1,2 kilometer dan lebar 6 meter akan dilaksanakan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Dumai di Kelurahan Pelintung, Kecamatan Medang Kampai.

AddThis Social Bookmark Button

More Articles...

  • Kesbangpolinmas Bentuk Desk Pilkada
  • TNI Bantu 36 Kendaraan Kodim 0303
  • Penghina Bendera RI Kasus Dilimpahkan ke Kejari
  • Wako Tunda Pembayaran Honor

Page 9 of 127