Haluan Riau

Friday, Jan 03rd

Last update11:32:34 AM GMT

You are here: NEWS HUKRIM

HUKRIM

Pemanggilan Anas Ditunda Tahun Depan

JAKARTA (hr)-Janji Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Abraham Samad untuk melakukan pemeriksaan terhadap Anas Urbaningrum sebagai tersangka kasus dugaan penerimaan hadiah atau janji terkait proyek Hambalang dan proyek-proyek lainnya pada tahun ini batal terlaksana. pemeriksaan Anas akan dilakukan pada tahun depan.

AddThis Social Bookmark Button

Bayi Malang Dibuang Orangtua

DUMAI (hr)- Warga Jalan Jendral Sudirman, Kelurahan Bintan, Kecamatan Dumai Kota digegerkan dengan penemuan seorang bayi laki-laki yang diduga baru terlahir dengan kondisi prematur dalam salah satu kamar pada kediaman milik Lukman. Bayi yang tidak berdosa tersebut ditemukan oleh pemilik rumah pada Jumat (27/12) sekira pukul 17.30 WIB, saat pulang dari rumah saudaranya.

AddThis Social Bookmark Button

Rampok Gagal Gasak Atm BRI

Pekanbaru (HR)-Kawanan rampok pembobolan mesin ATM kembali beraksi. kali ini, Senin (30/12) sekitar pukul 03.30 WIB. Mesin ATM BRI unit tangkerang Jalan sudirman Pekanbaru menjadi korban berikutnya. Namun usaha kawanan rampok ini berhasil digagalkan oleh sekuriti yang berjaga di Bank tersebut.

AddThis Social Bookmark Button

Mayat Pak Tua Ditemukan dalam Semak Belukar

BANGKINANG , HALUAN RIAU - Sesosok mayat  tanpa identitas jenis kelamin laki-laki ditemukan di lokasi semak belukar RT 02  RW 02 Dusun III Desa Rimbo Panjang Kecamatan Tambang, Jumat (20/12) Desember 2013 sekira pukul 16.00 WIB. Saat ditemukan jenazah ini  memakai baju kaos warna putih, celana pendek warna krem.

AddThis Social Bookmark Button

More Articles...

  • Dua Wanita Cantik Dijambret, 1 Kritis
  • 14 Provinsi Prioritas Utama Pengamanan Natal
  • Asisten I Setdakab Meranti Ditahan Jaksa
  • KPK Beri Sinyal Tersangka Baru Kasus Kehutanan

Page 1 of 52

  • «
  •  Start 
  •  Prev 
  •  1 
  •  2 
  •  3 
  •  4 
  •  5 
  •  6 
  •  7 
  •  8 
  •  9 
  •  10 
  •  Next 
  •  End 
  • »